By "XP-START"

Minggu, 20 Maret 2011

Cara Service Alternator

PhotobucketAlternator atau dinamo isi merupakan hal vital dalam mobil sebagai generator untung menghasilkan arus listrik pada saat mesin nyala/running. Sudah bisa di pastikan aki akan tekor apabila sistem pengisian tidak bekerja normal.

Untuk melakan perawatan terhadap alternator merupakan hal penting walau usia alternator tergolong awet dan tahan lama, tetapiauntuk menjaga agar alternator tidak ngadat di jalanan. Baca dulu sebagai modal untuk memudahkan dalam service tentang prinsip kerja alternator.

Adapun Cara membongkar alternator antara lain:

* Buka baut pully.
* Buka Tutup alternator (dari belakang).
* Lepaskan Diode Unit, brush/bostel dan IC.
* Buka baut body alternator.
* BukaBody alternator.

Hal-hal yang harus di cek saat membongkar alternator adalah:

* Cek kondisi laker depan dan belakang as rotor. (Rusak ganti)
* Cek kondisi brush/bostel. (kalau sudah habis ganti aja).
* Cek Kumparan Rotor dan Stator koil.
* Bersihkan Lamel atau yang berhubungan dengan brush/bostel menggunakan kertas gosok.
* Perakitan kembali setelah semua normal dan bagus.

Photobucket

0 komentar:

  © Blogger template 'Tranquility' by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP